Kualifikasi Lulusan Hubungan Internasional
- Bahasa Inggris, yang dibuktikan dengan nilai TOEFL ITP resmi minimal 500;
- Penguasaan minimal salah satu bahasa asing negara negara Asia-Timur, selain bahasa inggris yaitu : Jepang/Korea/Mandarin. Dibuktikan dengan sertifikat penguasaan bahasa tersebut disalah satu lembaga lembaga pendidikan informal bereputasi;
- Menulis esai Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris, yang dibuktikan lewat tugas karya tulis ilmiah setiap mata kuliah;
- Public Speaking dalam Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris, yang diujikan dalam ujian praktikum mata kuliah bahasa asing;
- Menganalisis yang akan dibentuk lewat perkuliahan interakhtif studi kasus fenomena internasional; 6. Berinteraksi dengan orang lain, yang akan dipersiapkan lewat kerja kelompok yang selalu berubah dalam tiap penugasan mata kuliah.
- Memiliki pengetahuan tentang bagaimana mengobservasi fenomena internasional, mengklasifikasikannya dan merumuskannya menjadi masalah penelitian.
- Mahir dalam menggunakan berbagai teknik pengumpulan dan analisi data serta dalam berbagai metode penelitian
- Mampu memberikan analisis dan memberikan ulasan tentang apa yang menjadi masalah dalam penelitiannya 4. Mampu menawarkan solusi masalah penelitiannya serta memprediksi apa yang akan terjadi dengan fenomena tersebut serta mengukur sejauh mana dampak atau pengaruhnya